Repositori Aplikasi Sidekem

Aplikasi SIDEKEM ( Sistem Informasi Desa dan Kawasan Pemalang ) adalah sebuah aplikasi Sistem Informasi Desa (SID ) yang dikembangkan oleh Relawan TIK Kabupaten Pemalang yang digunakan oleh desa-desa di Kabupaten Pemalang untuk membantu pemerintah desa dalam mengelola data desa secara menyeluruh.

Saat ini Aplikasi SIDEKEM yang dapat di Unduh dan dicoba oleh pemerintah desa yang membutuhkan Aplikasi SID dalam bentuk Dekstop Online adalah SIDEKEM Ver 1.3 Beta yang dapat diunduh pada repositori Aplikasi SIDEKEM di http://repo.desakupemalang.id .

Untuk menggunakan cukup mudah , file yang telah diunduh selanjutnya di Extract pada komputer anda , selanjutnya pilih dan klik sidekem.exe seperti gambar berikut ini

sidekem2

selanjutnya saat layar anda membutuhkan password

sidekem3

Masukkan passwordnya : admin

Selamat Mencoba

5 thoughts on “Repositori Aplikasi Sidekem

  1. DARMONO Balas

    mohon bantuan tutorial import sidekem dari data BIP xls, dari mulai mengedit file , terimakasih

  2. sugendro Balas

    password login “admin” salah terus mohon pencerahannya??

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *